Pemerintah Kabupaten Ngada Gelar Kegiatan Temu Usaha Bersama Para Pelaku Usaha dan Investor.

Pemerintah Kabupaten Ngada Menggelar kegiatan Temu Usaha Bersama para pelaku usaha dan Investor.Kegiatan Temu usaha berlangsung pada hari Minggu, 27/04/2025 Pukul 18.00 Wita.Bertempat di Aula Patronat MBC Bajawa.Bupati Ngada Raymundus Bena mengucapkan trima kasih dan selamat datang Kepada para pelaku Usaha dan Investor yang datang dari berbagai Tempat serta dari Read more…

Bupati Ngada Serahkan Laporan Keuangan Unaudited Ke BPK

Bupati Ngada, Raymundus Bena menyerahkan laporan keuangan unaudited Pemerintah Daerah Kabupaten Ngada Tahun 2024 kepada Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Provinsi NTT. Penyerahan tersebut langsung diterima oleh Kepala BPK Perwakilan Provinsi NTT Triyantoro bertempat di Gedung BPK Perwakilan Provinsi NTT di Kupang Jumat, 25 April 2025. Selain Kabupaten Ngada, penyerahan Read more…

Bupati Ngada Lakukan Tatap Muka Bersama 1.337 Tenaga Non-ASN yang Tidak Memenuhi Syarat Seleksi PPPK

Bupati Ngada, Raymundus Bena, mengadakan pertemuan tatap muka bersama 1.337 tenaga non Aparatur Sipil Negara (non-ASN) yang belum memenuhi syarat seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK). Kegiatan ini berlangsung di Aula Jhontom, Bajawa, pada Rabu (23/4/2025). Pertemuan tersebut digelar sebagai forum terbuka untuk membahas nasib para tenaga non-ASN yang Read more…

Johanes Watu Ngebu Dilantik sebagai Penjabat Sekda Ngada oleh Bupati Raymundus Bena

Johanes C. Watu Ngebu resmi dilantik sebagai Penjabat Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Ngada oleh Bupati Ngada, Raymundus Bena, dalam sebuah upacara pelantikan yang berlangsung di Aula Sekretariat Daerah Ngada, Rabu pagi (23/4/2025). Pelantikan ini menandai awal masa jabatan Johanes sebagai Penjabat Sekda yang akan berlangsung selama tiga bulan ke depan, Read more…

id_IDIndonesian