Mendaftar di Hari kedua, Partai Nasdem Perlu Lengkapi Beberapa Dokumen
Partai Nasdem mendaftarkan bakal calon anggota legislatif tingkat Kabupaten Ngada pada Kamis, 11 Mei 2023. Kedatangan Partai Nasdem ke KPU Ngada tepat dipukul 14.20 Wita dan disambut dengan iringan lagu jai khas Bajawa. Kedatangan Partai bernomor urut 5, di sambut langsung oleh Ketua KPU Kab. Ngada ( Stanislaus Neke, S.E ) serta Komisioner KPU Kab. …
Mendaftar di Hari kedua, Partai Nasdem Perlu Lengkapi Beberapa Dokumen Selengkapnya »