Gedung Puskemas Wolowio Segera Dibangun, Bupati Ngada “Ini Bentuk Percepatan Pembangunan Dalam Bidang Kesehatan”
Pembangunan Gedung Puskesmas Wolowio akan segera dilaksanakan dan kegiatan ini ditandai dengan peletakan batu pertama oleh Bupati Ngada, Paru Andreas yang juga didampingi oleh Ketua DPRD Kabupaten Ngada, Bernardinus Dhey Ngebu bertempat di Desa Beiwali pada Senin, 29 Juli 2024. Kegiatan peletakkan batu pertama pembangunan Puskesmas Wolowio ini diawali dengan Read more…








