Penyusunan RKPD Ngada: Bupati Raymundus Bena Buka Musrenbang di Kecamatan Soa
Bupati Ngada, Raymundus Bena, membuka secara resmi Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) tingkat Kecamatan Soa yang dilaksanakan di Kantor Camat Soa pada Selasa, (11/3/2025). Kegiatan ini bertujuan untuk menyusun rencana kerja pemerintah daerah (RKPD) Kabupaten Ngada yang akan menjadi dasar perencanaan pembangunan di tahun-tahun mendatang. Dalam sambutannya, Bupati Ngada memberikan arahan Read more…